Kementerian Kependudukan &

Pembangunan Keluarga/BKKBN

Provinsi Sulawesi Tengah

2 anak lebih sehat

INformaSi digiTAL (INSTAL) seputar Program Pembangunan Keluarga, Kependudukan dan Keluarga Berencana (Bangga Kencana)

di Provinsi Sulawesi Tengah

Geografi & Demografi Sulawesi Tengah

 

Informasi geografi & demografi provinsi sulawesi tengah

Program

 

Informasi Program pembangunan keluarga, kependudukan & keluarga berencana (bangga kencana) di provinsi sulawesi tengah

Inovasi Program

 

Upaya lebih membumikan program pembangunan keluarga, kependudukan & keluarga berencana (bangga kencana) di provinsi sulawesi tengah

Buletin Stunting Sulteng

Kabar Berita

Berani Pelita Hati, Sulteng Salurkan Bantuan Stunting Lintas OPD
Berani Pelita Hati, Sulteng Salurkan Bantuan Stunting Lintas OPD Tanantovea - Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah menyalurkan berbagai bantuan lintas organisasi perangkat daerah (OPD) dalam pencanangan Program Inovasi BERANI “Pelita Hati” (Peduli Kesehatan Ibu dan Anak untuk Cegah Stunting) di Desa Nupabomba Kecamatan Tanantovea, Kabupaten Dongg...
TP PKK Sulteng Luncurkan Inovasi “Berani Pelita Hati” di Donggala
TP PKK Sulteng Luncurkan Inovasi “Berani Pelita Hati” di Donggala Tanantovea - Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Sulawesi Tengah meluncurkan Program Inovasi BERANI “Pelita Hati” (Peduli Kesehatan Ibu dan Anak untuk Cegah Stunting) di Kabupaten Donggala sebagai pilot project, Sabtu (20/12/2025). Program ini m...
Para Juara Penulis Cilik Sulteng Ada di Sini! ✍️🔥
Para Juara Penulis Cilik Sulteng Ada di Sini! ✍️🔥 Siapa bilang anak SD gak bisa bikin karya keren? Buktinya, adik-adik kita sukses menyabet juara di Lomba Cerpen Keluarga BKKBN Sulawesi Tengah! Selamat kepada pemenang juara 1, 2, dan 3 di tiap kategori. Spesial banget karena hadiah diserahkan langsung oleh Ibu dr. Reny A. Lamadjido (Wakil Guber...
Dari Gudang hingga Puskesmas, BKKBN Sulteng Cek Alokon di Buol
Dari Gudang hingga Puskesmas, BKKBN Sulteng Cek Alokon di Buol Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Tengah melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) pengelolaan dan pelaporan distribusi Alat dan Obat Kontrasepsi (Alokon) di Kantor Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Buol, Sel...
Cegah Stunting, Lindungi Ibu, Kuatkan Peran Ayah
Cegah Stunting, Lindungi Ibu, Kuatkan Peran Ayah   Stunting bukanlah penyakit, melainkan kondisi kekurangan gizi kronis yang terjadi dalam jangka panjang. Kondisi ini tidak dapat diobati, namun dapat dicegah dan diintervensi secara sistematis sejak dini. Apabila tidak ditangani dengan serius, stunting akan berdampak besar terhadap kualitas sumb...
Integrasi SSK dalam Kurikulum Merdeka Upaya Memperkuat Literasi Kependudukan di Lingkungan Pendidikan
Integrasi SSK dalam Kurikulum Merdeka Upaya Memperkuat Literasi Kependudukan di Lingkungan Pendidikan Ampana 9 Desember 2025- Pemerintah Kabupaten Tojo Una-Una melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan KB menggelar kegiatan Fasilitasi Sekolah Siaga Kependudukan (SSK) dan PIK Remaja sebagai upaya memperkuat literasi kependudukan di lingkungan pend...
220 ASN BKKBN Sulteng Ikuti Retreat Pengembangan Kompetensi “Flower Bee Honey”
220 ASN BKKBN Sulteng Ikuti Retreat Pengembangan Kompetensi “Flower Bee Honey”     Palu – Sebanyak 220 Aparatur Sipil Negara Kementerian Kependudukan Pembangunan Keluarga/Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (Kemendukbangga/BKKBN) Perwakilan BKKBN Sulawesi Tengah mengikuti retreat Pengembangan Kompetensi ASN BerAKHLAK yang mengus...
74 Peserta Tuntaskan Pelatihan Pencatatan dan Pelaporan Bangga Kencana Angkatan 4 dan 5
74 Peserta Tuntaskan Pelatihan Pencatatan dan Pelaporan Bangga Kencana Angkatan 4 dan 5   Palu — Pelatihan Teknis Pencatatan dan Pelaporan Program Bangga Kencana untuk Angkatan 4 dan 5 resmi ditutup pada 27 November 2025. Kegiatan ini menjadi salah satu upaya strategis BKKBN dalam memperkuat kualitas data dan meningkatkan kapasitas SDM di daera...
Kemendukbangga Perluas Implementasi Magang Nasional di Sulawesi Tengah
Kemendukbangga Perluas Implementasi Magang Nasional di Sulawesi Tengah Kementerian Kependudukan dan Pembangunan Keluarga (Kemendukbangga) memperkuat koordinasi pelaksanaan Magang Nasional yang berlangsung di Kabupaten Sigi dan Kabupaten Donggala. Program magang ini direkrut melalui aplikasi Siap Kerja BKKBN dengan total 34 peserta, sebagian besa...
Kolaborasi Kemendukbangga/BKKBN Sulawesi Tengah Bahas Revisi PJPK  mantapkan Perencanaan Menuju Indonesia Emas 2045
Kolaborasi Kemendukbangga/BKKBN Sulawesi Tengah Bahas Revisi PJPK  mantapkan Perencanaan Menuju Indonesia Emas 2045   BKKBN Perwakilan Provinsi Sulawesi Tengah melaksanakan Pertemuan Pembahasan Revisi Peta Jalan Pembangunan Kependudukan (PJPK) 2025–2029 pada 26 November 2025 di Kantor BKKBN Sulteng, Palu. Kegiatan ini menghadirkan peserta dari ...
78 Peserta Lulus! Pelatihan Teknis Elsimil & SIRIKA Angkatan 2–3 Resmi Ditutup
78 Peserta Lulus! Pelatihan Teknis Elsimil & SIRIKA Angkatan 2–3 Resmi Ditutup Pelatihan Teknis Pencatatan dan Pelaporan Program Banggakencana Angkatan 2 dan 3 Tahun 2025 resmi ditutup. Kegiatan yang berlangsung selama empat hari, sejak 17–20 November 2025 melalui Zoom Meeting, berjalan dengan lancar dan diikuti dengan antusias oleh para peserta...
Kemendukbangga Atasi Stunting dan Kerentanan Demografi
Kemendukbangga Atasi Stunting dan Kerentanan Demografi Sekretaris Kementerian Kependudukan Pembangunan Keluarga/Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional (Kemendukbangga/BKKBN), Prof. Budi Setiyono, S.Sos., M.Pol.Admin., Ph.D, menegaskan kebijakan wajib belajar 13 tahun merupakan langkah strategis untuk menyiapkan SDM yang mampu menjawab ke...